Pada umumnya, setiap orang memiliki impian untuk membangun rumah tinggal sendiri. Namun, terkendala oleh beberapa hal:
- Kondisi keuangan yang dimiliki developer saat ini untuk membangun rumah seperti apa;
- Kebutuhan akan lahan untuk membangun rumah itu miliki sendiri atau bukan;
- Harga bahan dan material yang dibutuhkan dalam membangun rumah saat ini murah atau mahal;
Untuk dapat mengetahui atau memperkirakan seberapa besar biaya atau anggaran yang dibutuhkan dalam membangun rumah seorang developer harus mengetahui beberapa hal :
- mengetahui bentuk dan memiliki gambar desain (bestek) rumah yang akan dibangunnya;
- mengetahui volume rumah yang akan dibangunnya;
- mengetahui kebutuhan bahan dan material yang harus ia butuhkan; dan
- mengetahui besarnya jumlah biaya atau anggaran yang harus ia keluarkan;
Rencana Denah
Tampak Depan, Tampak Belakang dan Tampak Samping Kanan.
Tampak Samping Kiri dan Tampak Atas.
Potongan
Potongan
Rencana Kap
Rencana Detail Kap K2
Rencana Detail Kap Beton
Rencana Detail Kap K1
Rencana Detail Kap K3
Rencana Detail Kap K4
Rencana Lantai & Peninggian Lantai
Rencana Pondasi I
Rencana Pondasi IIRencana Pondasi III
Rencana Sloof, Kolom & Ring Balk
Rencana Beugel
Tidak ada komentar:
Posting Komentar